Assalamualaikum Wr Wb.
Kali ini saya akan sharing mengenai pengalaman saya setelah belajar dasar- dasar multimedia dengan Dosen Saya Dr. Hudiana, M.Pd.
Selama perkuliahan saya senang karena sesuai dengan apa yang saya inginkan.
Banyak sekali ilmu yang saya dapat selama perkuliahan diantaranya :
1. Memahami Multimedia
2. Mampu membuat Media Pembelajaran yang interaktif
3. Emahami komponen-komponen dalam multimedia
4. Dan saya menjadi dapat membuat media pembelajaran yang lebih interaktif untuk siswa-siswa saya.
5. Blog saya menjadi aktif
6. Saya menjadi semangat dalam membuat konten blog
7. Saya Lebih banyak mencoba beberapa aplikasi
Berikut ini adalah beberapa ilmu yang saya dapatkan selamat perkuliahan.
Kali ini saya akan sharing mengenai pengalaman saya setelah belajar dasar- dasar multimedia dengan Dosen Saya Dr. Hudiana, M.Pd.
Selama perkuliahan saya senang karena sesuai dengan apa yang saya inginkan.
Banyak sekali ilmu yang saya dapat selama perkuliahan diantaranya :
1. Memahami Multimedia
2. Mampu membuat Media Pembelajaran yang interaktif
3. Emahami komponen-komponen dalam multimedia
4. Dan saya menjadi dapat membuat media pembelajaran yang lebih interaktif untuk siswa-siswa saya.
5. Blog saya menjadi aktif
6. Saya menjadi semangat dalam membuat konten blog
7. Saya Lebih banyak mencoba beberapa aplikasi
Berikut ini adalah beberapa ilmu yang saya dapatkan selamat perkuliahan.
Sistem Multimedia memiliki 5 Element Multimedia yaitu :
1. Teks
Kombinasi alfabet, angka dan simbol elemen dasar multimedia melibatkan penggunaan jenis teks, ukuran, warna dan warna latar belakang. Teks memegang peranan dasar dalam menyusun dokumen, karena hampir seluruh aplikasi multimedia menggunakan teks sebagai alat presentasi informasi yang paling sesuai untuk mendeskripsikan suatu nama, definisi atau aturan Memberi penekanan untuk sesuatu materi yang ingin disampaikan.
2. Audio
Terdapat tigas kategori suara yaitu ucapan, musik dan efek suara. Aduio juga membantu meningkatkan daya tarik terhadap sesuatu tayangan.Membantu meningkatkan daya tarik terhadap isi yang di presentasikan. Terdapat 2 jenis audio yaitu audio analog dan digital.
a. Audio Analog
Audio analog adalah sinyal suara asli di mana kita dapat merekam file audio analog.
b. Analog digital
Audio digital adalah contoh digitak dari suara sebenarnya yang digunakan dalam multimedia.
Contoh beberapa format file audio yaitu .aiff .wma dan .wav
3. Grafis
Memberikan penekanan secara visual terhadap sesuatu presentasi, dapat menyampaikan informasi dengan lebih berkesan dan lebih menarik.
Jenis - Jenis Grafis yaitu grafis Bitmap yang merupakan file komputer yang digunakan untuk menyimpan gambar. Ini terdiri dari blok kecil atau titik-titik yang disebut picel dalam kotak. Sedangkan Grafis Vektor adalah penciptaan citra digital melalui perintah perintah atau pernyataan matematis yang menempatkan garis dan bentuk dalam ruang dua dimensi (2-D) atau Tiga-dimensi (3D).
4. Animasi
Berperan sebagai penarik pada sebuah presentasi dan sangat membantu dalam menjelaskan suatu konsep yang kompleks dengan mudah. Animasi adalah serangkaian gambar grafis yang ditampilkan satu demi satu untuk mensimulasikan gerakan.
Merupakan gabungan elemen multimedia yang lengkap karena menggabungkan semua elemen multimedia yanga ada untuk menyajikan informasi video menggunakan system animasi yang diambil melalui suatu kamera video dan disimpan dalam bentuk file dan format tertentu.
Dalam membangun suatu aplikasi multimedia, terdapat beberapa tahapan yang harus dilalui yaitu tahap Konsep (concept), Perancangan (Desain), Pengumpulan Bahan (Material Collecting), Pembuatan (Assembly), Testting (Percobaan) dan Distribusi (Distribution).
Dimulai dari tahap pertama yaitu konsep (Concept), dimana pada tahap ini terdapat langkah-langkah yang pertama yaitu mengidentifikasi masalah untuk mendifinisikan batasan dan sasaran, mendefinisikan masalah yang dihadapi pemakai, mendefinisikan pemakai akhir sistem, memilih prioritas penanganan masalah, memperkirakan biaya dan manfaat secara kasar dan membuat laporan hasil pendefinisian masalah (Proposal Aplikasi).
Dalam membangun suatu aplikasi multimedia, terdapat beberapa tahapan yang harus dilalui yaitu tahap Konsep (concept), Perancangan (Desain), Pengumpulan Bahan (Material Collecting), Pembuatan (Assembly), Testting (Percobaan) dan Distribusi (Distribution).
Dimulai dari tahap pertama yaitu konsep (Concept), dimana pada tahap ini terdapat langkah-langkah yang pertama yaitu mengidentifikasi masalah untuk mendifinisikan batasan dan sasaran, mendefinisikan masalah yang dihadapi pemakai, mendefinisikan pemakai akhir sistem, memilih prioritas penanganan masalah, memperkirakan biaya dan manfaat secara kasar dan membuat laporan hasil pendefinisian masalah (Proposal Aplikasi).
5. Video
Merupakan gabungan elemen multimedia yang lengkap karena menggabungkan semua elemen multimedia yanga ada untuk menyajikan informasi video menggunakan system animasi yang diambil melalui suatu kamera video dan disimpan dalam bentuk file dan format tertentu.
Selain itu Video merupakan Media digital yang menunjukkan pengaturan atau sekuens gambar statis yang memberikan ilusi seolah-olah kita melihat gambar bergerak. (Agnew and Kellerman-1997).
Dan alhamdulillah dari semua element multimedia itu sudah semua kami pelajari dan sangat dapat dipahami, semoga ilmu yang bapa berikan berkah untuk bapa dan kita semoga. Saya berharap diperkuliahan semester berikutnya bapa dapat mengajar saya lagi. Aamiiinn
Sekian curcolan hari ini, wassalamualaikum wr wb ^^
Dan alhamdulillah dari semua element multimedia itu sudah semua kami pelajari dan sangat dapat dipahami, semoga ilmu yang bapa berikan berkah untuk bapa dan kita semoga. Saya berharap diperkuliahan semester berikutnya bapa dapat mengajar saya lagi. Aamiiinn
Sekian curcolan hari ini, wassalamualaikum wr wb ^^
Komentar
Posting Komentar